Author Archives: kpmi.fh

Teliti Asset Recovery, Pengacara Hotma Sitompul Raih Gelar Doktor

  Penelitian tentang pengembalian aset kejahatan korupsi atau asset recovery mengantarkan pengacara Hotma Padan Dapotan Sitompul (Hotma Sitompul) meraih gelar doktor. Hotma  mempertahankan disertasinya berjudul “Pelaksanaan Asset Recovery dalam Perkara Tindak Pidana Korupsi Menurut Hukum Pidana dan Hukum Perdata Indonesia” pada ujian terbuka promosi doktor Senin (5/9) bertempat di Gedung I FH UGM. Ketua penguji adalah Prof. Dr. Marsudi […]

Fakultas Hukum UGM menjadi Tuan Rumah International 1st Conference on Socio Legal Studies (6-7 September 2017)

Fakultas Hukum UGM menjadi Tuan Rumah International 1st Conference on Socio Legal Studies Fakultas Hukum UGM, bekerja sama dengan University of Leiden, The University of Melbourne, The University of Sydney, dan KITLV yang tergabung dalam Indonesia, Australia, and The Netherlands Community (IANC) on Socio Legal Studies menyelenggarakan konferensi internasional yang bertajuk Legal Reform in Indonesia: […]

Guest Lecture, kerjasama antara Nagoya University dan Universitas Gadjah Mada

Dalam rangka kerjasama antara Nagoya University dan Universitas gadjah Mada, akan dilaksanakan acara: “GUEST LECTURE”, dengan pembicara: 1. Prof Suzuru Shimada (Professor, Graduate School of Internasional Development) 2. Naoyuki Shinci (Lecturer, Faculty of Law) Pada Jumat, 8 September 2017, pukul 13.30 WIB, di Gedung III, Rg.3.1.1 Fakultas Hukum UGM

Raih Doktor Usai Teliti Dua Prinsip dalam Pengadaan Tanah

  Pengaturan pengadaan tanah mengalami perkembangan sejak era orde lama hingga era reformasi. Namun demikian, peraturan perundang-undangan hingga disahkannya Undang-Undang No. 2 Tahun 2012 tentang Pengadaan Tanah belum menjamin penerapan prinsip partsipasif yang mengakibatkan sulitnya mewujudkan prinsip keadilan sosial, khususnya peningkatan kesejahteraan pemilik atau pihak yang berhak pascapengadaan tanah. Hal tersebut disampaikan Fifik Wiryani, S.H., […]

Pelepasan Wisudawan Program Pascasarjana Periode IV tahun akademik 2015/2016

  Pada Rabu (27/7), Fakultas Hukum UGM melepaskan 114 wisudawan program Pascasarjana Periode IV tahun akademik 2015/2016. Terdapat 22 wisudawan yang lulus dengan predikat Cum Laude. Ratih Andrawina Suminar dan Agung Rakhaniawan berhasil meraih IPK tertinggi, 3.96. Dimas Dwi Arso kali ini berhasil masa studi tersingkat selama 1 tahun 7 bulan 11 hari. Wisudawan termuda adalah […]

Ujian Terbuka, Siti Kunarti Paparkan Pengadilan Hubungan Industrial

  Kehadiran UU Nomor 2 Tahun 2004 tentang Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial memberi harapan terciptanya lembaga penyelesaian perselisihan yang bisa memelihara hubungan industrial yang harmonis, dinamis, dan berkeadilan. UU tersebut menggantikan UU Nomor 22 tahun 1957 tantang Penyelesaian Perselisihan Perburuhan yang sudah tidak dapat mengikuti perkembangan masyarakat industrial. Salah satu cara penyelesaian permasalahan industrial dalam […]

Malam Puncak Dies Natalis Ke-70 FH UGM

Semarak Dies Natalis ke-70 Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (FH UGM) mencapai titik kulminasi pada Sabtu (20/2) malam. Sekitar lebih dari 600 alumni dari berbagai angkatan menyempatkan datang untuk meramaikan malam istimewa ini. Hadir pula Ketua Umum KAGAMA (Keluarga Alumni Gadjah Mada) periode 2014-2019 yang juga menjabat sebagai Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, S.H, M.IP. […]

Wisuda Pascasarjana Periode I TA 2016/2017

  Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (FH UGM) melepas 110 wisudawan dalam Wisuda Pascasarjana Periode I TA 2016/2017. Acara pelepasan dihelat Rabu (19/10) pukul 12.30 bertempat di Gedung I FH UGM. Terdapat 10 mahasiswa dengan predikat cumlaude, 28 sangat memuaskan, dan 72 lainnya berpredikat memuaskan. Prosesi acara dibuka oleh Dekan FH UGM Prof. Dr. Sigit Riyanto, […]